USULAN PERBAIKAN UNTUK MENGURANGI WASTE PADA PRODUKSI OUTSOLE SEPATU MENGGUNAKAN LEAN MANUFACTURING DENGAN METODE VALUE STREAM MAPPING (VSM) DI CV CITRA TECH FOOTWARE | Perpustakaan

Record Detail

No image available for this title

Tugas Akhir Sarjana

USULAN PERBAIKAN UNTUK MENGURANGI WASTE PADA PRODUKSI OUTSOLE SEPATU MENGGUNAKAN LEAN MANUFACTURING DENGAN METODE VALUE STREAM MAPPING (VSM) DI CV CITRA TECH FOOTWARE



CV Citra Tech Footwear merupakan perusahaan industri kreatif yang bergerak di bidang Manufacture & Development serta Footwear Production. Perusahaan ini memproduksi berupa outsole sepatu. Pada proses produksinya masih terdapat waste terutama pada proses press outsole. Metode lean manufacturing yang digunakan adalah value stream mapping (VSM) Untuk mengurangi waste yang terjadi. Vsm bertujuan untuk menggambarkan aliran produk mulai dari masuknya bahan baku sampai produk jadi. Untuk mengidentifikasi waste yang paling dominan yang ada di lantai produksi perusahaan yang terjadi pada lini produksi outsole sepatu , PAM yang di gunakan untuk mengetahui VA(value add), NVA ( non value add), NNVA (necessary non- value adding), untuk mengurangi waktu setup pada produksi outsole sepatu, untuk menimalisi nilai process cycle efficiency (PCE). Untuk meningkatkan kualitas produksi agar terget produksi tercapai. Hasil evaluasi rekomendasi diperoleh penurunan production lead time sebesar 19002,00 detik, peningkatan nilai Process Cycle Efficiency sebesar 206,07%.


Availability
TI2020056TI 2020 56Perpustakaan ITIAvailable
TI2020056-CDTI 2020 56Perpustakaan ITIAvailable but not for loan - No Loan

Detail Information

Series Title
-
Call Number
TI 2020 56
Publisher TEKNIK INDUSTRI : Tangerang Selatan.,
Collation
-
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
NONE
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment

You must be logged in to access this File Attachment


Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this



Perpustakaan

Institut Teknologi Indonesia

   Jl. Raya Puspiptek Serpong, Kota Tangerang Selatan 15320



V I S I

Menjadi Pusat Informasi Terdepan


M I S I

1.) Menyediakan Layanan Prima Yang Berorientasi Kepada Pemustaka;

2.) Menjadi Pusat Akses Informasi Seluruh Civitas Akademika Institut Teknologi Indonesia;

3.) Menjadi Unit Yang Profesional Dalam Penyedia Informasi Di Lingkungan Akademis.